Selamat datang di 1001 Resep Nusantara!Temukan Inspirasi Masakan Tradisional & ModernLestarikan Warisan Kuliner IndonesiaJelajahi Cita Rasa Asli IndonesiaMasak Mudah dengan Panduan Lengkap

Genjer Belacan

± 40 Menit
Mudah
892 Views

"Resep Genjer Belacan By: @yzmalicious"

Genjer Belacan

Bahan-bahanChecklist

  • 250 gram genjer
  • 1 sendok makan gula merah
  • 1/2 sendok teh garam
  • 1 sendok teh totole
  • 80 ml air
Bumbu Halus
  • 10 buah rawit
  • 5 buah cabe merah keriting
  • 1 sdm terasi
  • 2 butir bawang putih
  • 5 butir bawang merah
  • 1/2 buah tomat

Cara Membuat

  1. Cuci genjer lalu potong kasar
  2. Rendam dengan air garam sampai lumpur/serangga pada keluar
  3. Bilas kembali dengan air mengalir lalu tiriskan
  4. Tumis bumbu halus sampai matang
  5. Tambahkan air. Bumbui dengan garam, gula & totole
  6. Besarkan volume api
  7. Tambahkan genjer, aduk cepat. Tutup sebentar, aduk kembali
  8. Test dan koreksi rasa
  9. Angkat & sajikan

Untuk cek cara pembuatannya yg lebih lengkap, tonton di youtube channel "miss yzmalicious"

Ulasan & Rating

0.0(0 ulasan)
Rekomendasi

Resep Terkait

Inspirasi hidangan lain yang mungkin Anda suka