Selamat datang di 1001 Resep Nusantara!Temukan Inspirasi Masakan Tradisional & ModernLestarikan Warisan Kuliner IndonesiaJelajahi Cita Rasa Asli IndonesiaMasak Mudah dengan Panduan Lengkap

Ayam Saus Tiram @eunice_euston⁣

1 Jam
Mudah
603 Views

"Resep ayam saus tiram dari @eunice_euston⁣"

Ayam Saus Tiram @eunice_euston⁣

Bahan-bahanChecklist

  • 1ekor ayam kampung potong 12 bersihkan⁣
  • (marinasi di kulkas semalaman dgn garam dan air jeruk lemon)⁣
  • 3 siung bawang putih cincang halus⁣
  • minyak untuk menumis⁣
  • 3 sdm saos tiram⁣
  • 2 sdm air jeruk lemon⁣
  • sedikit air matang⁣
  • Garam ⁣secukupnya
  • Gula ⁣ secukupnya
  • Kecap manis⁣                secukupnya

Cara Membuat

  • Goreng ayam dengan minyak yg panas sampai berwarna aga golden brown..lalu angkat tiriskan.⁣
  • Tumis bawang putih sampai wangi, masukkan ayam, tambahkan saos tiram, garam gula dan kecap manis aduk rata⁣
  • Tambahkanair jeruk lemon dan sedikit air.. aduk sampai meresap.. test rasa ..angkat sajikan

Ulasan & Rating

0.0(0 ulasan)
Rekomendasi

Resep Terkait

Inspirasi hidangan lain yang mungkin Anda suka