Selamat datang di 1001 Resep Nusantara!Temukan Inspirasi Masakan Tradisional & ModernLestarikan Warisan Kuliner IndonesiaJelajahi Cita Rasa Asli IndonesiaMasak Mudah dengan Panduan Lengkap

Jengkol Balado

60 Menit
Mudah
635 Views

"Resep Jengkol Balado by: @aras_galeri"

Jengkol Balado

Bahan-bahanChecklist

  1. 500 gr jengkol tua
  2. 1.5 ons cabe merah kriting (boleh tambah rawit merah sesuai selera)
  3. 6 siung bawang merah ukr besar
  4. 1 tomat merah
  5. Garam

Cara Membuat

1. Rendam jengkol semalam, buang airnya lalu rebus jengkol sampai empuk dengan daun salam & jeruk yang banyak lalu bersihkan kulitnya  (di rendam & direbus dgn daun ini tips untuk mengurangi bau jengkol)

2. Goreng jengkol dengan api sedang, di tutup biar matangnya merata, tiriskan dari minyak kemudian pipihkan

3. Ulek cabe, bawang, tomat dan garam, lalu tumis sampai harum, tambahkan sejumput gula pasir atau kaldu bubuk sesuai selera, campurkan dengan jengkol, aduk rata. 

Ulasan & Rating

0.0(0 ulasan)
Rekomendasi

Resep Terkait

Inspirasi hidangan lain yang mungkin Anda suka